Minggu, 23 Oktober 2016

Kerukunan antar umat beragama di Grobogan

Purwodadi - Pemandangan unik pada Minggu pagi 23/10/16 pasalnya di utara alun2 ada kegiatan umat kristiani dan di selatan alun2 ada pengajian muslimat NU.

Rukunnya umat katholik dan islam di Grobogan ini menjadi apresiasi warga sekitar alun-alun Purwodadi pangkas Sdr. Cipto, ada kegiatan keagamaan besar bersamaan yg mana umat katholik yg kegiatannya mulai lebih awal sampai menutup jalan Jend. Sudirman sehingga dialihkan ke jalan depan pegadaian, hal tersebut tidak menyurutkan kegiatan umat islam yg kegiatannya dilaksanakan di Pendopo Kab. Grobogan dihadiri ribuan jamaah Muslimat NU, kegiatan keagamaan yg terlaksana berdampingan ini menjadi potret rukunnya antar umat beragama di Grobogan.

Sampai kegiatan selesai kedua kegiatan tersebut berjalan aman dan lancar, itu menunjukan kedewasaan kerukunan antar umat beragama dan peran pemerintah Grobogan yg sekses menjaga situasi kamtibmas yg kondusif. /bebe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar